Cara Membuat Es Buah Segar Di Rumah

Resep Minuman Es Buah Segar – kali ini saya akan memberuikan tips dan cara membuat es buah segar di rumah anda. minuman ini cocok sekali bagi anda yang suka dengan sesuatu yang dingin, yang pasti mudah untuk anda buat di rumah. berikut adalah resep-resep nya,
Disajikan dengan buah-buah segar. yang cocok di cuaca yg sangat panas.

Cara Membuat Es Buah Segar
Gr. Es Buah Segar
Berikut adalah bahan yg harus di siapkan:
•    200 gram belewah yang telah di potong
•    200 gram melon yang telah dipotong
•    8 buah strobery dipotong empat bagian
•    8 buah anggur, dipotong dua bagian
•    100 gram sirsak, dibuang bijinya
•    1 buah naga, potong kotak
•    1 buah alpukat, dikeruk





Bahan Sirup:
•    250 gram gula pasir
•    300 ml air
•    1/8 sendok teh pasta vanili
•    4 tetes pewarna merah cabai
Bahan Pelengkap:
•    500 gram es serut
•   20 ml susu kental manis
Cara membuat:
•    Masak Dan larutkan gula pasir, sirup, pasta vanili, dan pewarna merah cabai hingga tercampur rata di atas api kecil.
•    Dinginkan.
•   Tuangkan larutan tersebut ke dalam campuran yang telah di siapkan.
•    Es buah segar siap disajikan untuk 5 porsi.
Sekian informasi yang telah saya berikan untuk anda tentang bagaimana cara membuat es buah segar semoga bermanfaat dan bisa menambah pengetahuan kuliner anda.
First